DETERMINANTS OF PURCHASE INTENTION PRODUK AVOSKIN BEAUTY DI BALI

Authors

  • Desak Made Febri Purnama Sari Universitas Pendidikan Nasional
  • Prihatin Dwi Febriani Universitas Pendidikan Nasional

DOI:

https://doi.org/10.38043/jimb.v7i1.3385

Keywords:

Celebrity Endorser, Online Customer Review, Perceived Price, Purchase Intention

Abstract

Pentingnya penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorser, online customer review, serta perceived price kepada purchase intention produk Avoskin Beauty di Bali. Jenis data pada studi ini adalah kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, responden sebanyak 100 merupakan followers akun instagram Avoskin Beauty dianalisa melalui analisis regresi linear berganda.  Hasil penelitian yang diperoleh memperlihatkan secara parsial celebrity endorser, online customer review, serta perceived price menghasilkan pengaruh positif serta signifikan kepada purchase intention. Hasil pada studi ini juga mengindikasikan pengaruh celebrity endorser, online customer review, serta perceived price kepada purchase intention secara bersamaan. Hal ini memperlihatkan semakin bagus kemampuan celebrity endorser memasarkan produk Avoksin, semakin baik ulasan yang diberikan konsumen lainnya secara online, serta semakin baiknya persepsi harga produk akan mampu mendorong semakin tingginya minat konsumen dalam membeli produk Avoskin. Implikasi penelitian perusahaan diharapkan dapat lebih selektif dalam memilih celebrity endorser dalam memasarkan produk Avoskin, selalu meningkatkan mutu produk Avoskin bagi konsumen, memberikan pelayanan yang terbaik juga bagi konsumen, dapat meperhatikan strategi penetapan harga yang digunakan pada setiap produknya, dan peneliti selanjutnya dapat mengkaji lebih dalam terkait hal ini.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abbas, A., Afshan, G., Aslam, I., & Ewaz, L. (2018). The Effect of Celebrity Endorsement on Customer Purchase Intention: A Comparative Study. Current Economics and Management Research, 4(1), 1–10.

Alnsour, M. (2018). Social Media Effect on Purchase Intention?: Jordanian Airline Industry. Journal of Internet Banking and Commerce, 23(2).

Bola, R., Besan, N. F., Djunaidi, F. G., Mushpia, & Hatuwe, M. (2021). Influence of Endors Celebrity Laudia Sintia Bella On Social Media Instagram and Bella Squer Hijab Product Promotion on Consumer Buying Interest. Uniqbu Journal of Social Sciences (UJSS) Nomor, 2(2), 125–133. http://ejournal-uniqbu.ac.id/index.php/ujss/article/view/143

Briliana, V., & Ritonga, J. S. (2016). Pengaruh perceived price, brand equity, brand loyalty, perceived price deal, dan product involvement terhadap purchase intention mobil toyota grand new avanza. Wira Ekonomi Mikroskil, 6(1), 12. file:///C:/Users/Ahmad Yani/Downloads/257-887-1-PB.pdf

Dewi, nia safitri, & Prabowo, rokh eddy. (2018). "Performa Kualitas Produk, Persepsi Harga, Promosi, Dan Gaya Hidup Dalam Mempengaruhi Proses Keputusan Pembelian Minuman Isotonik (Studi Konsumen Minuman Isotonik Di Kota Semarang). Prosiding SENDI_U 2018, 2(2016), 711. https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/sendi_u/article/view/6054/1920

Dewi, A. K., & Artanti, Y. (2020). Peran Online Customer Review , City Image dan Perceived Price terhadap Purchase Intention pada Wisata Kuliner Surabaya. Jurnal Manajemen Dan Keuangan, 9(1), 88–100.

Farhan Hasrul, A., Suharyati, & Sembiring, R. (2021). Analisis pengaruh online customer review dan rating terhadap minat beli produk elektronik di tokopedia. KORELASI. Konferensi Riset Nasional Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi. Fakultas Ekonmi Dan Bisnis UPN Veteran Jakarta, 2(1), 1352–1365. https://conference.upnvj.ac.id/index.php/korelasi/article/view/1155/857

Firmansyah, M. A. (2019). Buku Pemasaran Produk dan Merek. Buku Pemasaran Produk Dan Merek, August, 336.

Hasanah, & Hanifah, A. (2020). Jurnal Muhammadiyah. Jurnal Muhammadiyah Manajemen Bisnis, 1(1), 37–47. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/JMMB/article/view/5917

Ichsan, M., Jumhur, H. M., Hum, M., & Dharmoputra, S. (2018). Pengaruh Consumer Online Rating and Review Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Marketplace Tokopedia Di Wilayah Dki Jakarta Effect of Consumer Online Rating and Review To Buying. E-Proceeding of Management, 5(2), 1828–1835.

Ismayanti, N. M. A., & Santika, I. W. (2017). Pengaruh Celebrity Endorser , Brand Image , Kualitas Produk Terhadap Niat Beli Sepatu Olahraga Nike Di Kota Denpasar. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 6(10), 5720–5747.

J.Sondakh, L., P. E. Saerang, D., & S. Rumokoy, F. (2016). The Impact of Online Costumer Review and Celebrity Endorsement on Purchase Intention (Case Study of Nanospray MCI Indonesia). Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(04), 296–306. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jbie/article/view/13613

Kanitra, A. R. (2018). Pengaruh Country of Origin dan Online Consumer Review terhadap Trust dan Keputusan Pembelian (Survei Pada Mahasiswa S1 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Angkatan 2015 / 2016 dan 2016 / 2017 Tahun Akademik 2017 / 2018 Pembeli Produk Oppo Sm. 61(1), 64–73. http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/2548/2939

Maghfiroh, L. (2021). Niat beli sepatu merek lokal oleh generasi muda: pengaruh consumer ethnocentrism, perceived quality, perceived price, dan perceived brand image. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(2), 617–633. http://journal.stie-yppi.ac.id/index.php/JAB/article/view/299

Maulana Firli, O., Rizal, M., Arifianti, R., & Husna, A. (2021). Pengaruh Selebrity Endorsme, Brand Image, dan Testimoni dalam Menigkatkan Minat Beli Produk (Studi Kasus?: Instagram UKM Kylafood). Bahtera Inovasi, 4(2), 104–110. https://doi.org/10.31629/bi.v4i2.3432

Melati, R. S., & Dwijayanti, R. (2020). Pengaruh harga dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Case Handphone Pada Marketplace Shopee (Studi Pada Mahasiswa Surabaya). Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 8(2), 882–888. https://forms.gle/t44jvKgVK6XAiZwi8.

Mo, Z., Li, Y., & Fan, P. (2015). Effect of Online Reviews on Consumer Purchase Behavior. June, 419–424.

Mulyo, P. D. (2016). Endorser Sebagai Affirmative Action dalam Komunikasi Bisnis. Jurnal Nomosleca, 2(2), 148–162. https://doi.org/10.26905/nomosleca.v2i2.621

Priyono, D. E. (2015). the Effect of Celebrity Endorsement, Trust, Brand Image on Purchase Intention of Maybelline Cosmetic in Surabaya. http://eprints.perbanas.ac.id/761/1/Artikel Ilmiah.pdf

Putri, G. H., & Patria, B. (2018). Pengaruh Endorsement Selebriti Instagram terhadap Minat Beli Remaja Putri. Gadjah Mada Journal of Professional Psychology (GamaJPP), 4(1), 33. https://doi.org/10.22146/gamajpp.45347

Rahayu, A., Utama, D. H., & Novianty, R. (2021). The Impact of Online Customer Reviews on Purchase Intention in Online Marketplace. 187(Gcbme 2020), 471–477.

Retnowulan, J. (2017). Pengaruh Kualitas Produk dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Smartphone Xiaomi. Jurnal Humaniora Universitas Bina Sarana Informatika, 17(2), 139–145. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/cakrawala/article/view/2541/1741

Rezeki, S., & Ninie. (2019). Pengaruh Harga, Online customer Review dan Fasilitas Terhadap Tingkat Hunian di PT. Karya Cipta Pesona (Aryaduta Medan). Jurnal Manajemen Bisnis Eka Prasetya (MBEP), 5(1), 1–12. https://www.scirp.org/pdf/PSYCH_2017050313433957.pdf

Santoso, E. D., & Larasati, N. (2019). Benarkah Iklan Online Efektif untuk Digunakan dalam Promosi Perusahaan. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 13(1), 28–36. https://doi.org/10.32812/jibeka.v13i1.99

Sari, D. M. F. P., & Mitaftrotinn. (2020). Perceived price, product design dan online customer review terhadap purchase intention pada produk wardah di marketplace shopee mall. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 81–89.

Stephanie, E., Rumambi, L. J., & Kunto, Y. S. (2013). Analisa pengaruh rio dewanto dan donita sebagai celebrity endorser terhadap minat beli produk axe anarchy dengan daya tarik iklan dan efek iklan sebagai variabel intervening. Jurnal Strategi Pemasaran, 1(2), 1–9. http://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-pemasaran/article/view/1044

Suhardi, D., & Irmayanti, R. (2019). Pengaruh Celebrity Endorser, Citra Merek, dan Kepercayaan Merek Terhadap Minat Beli Konsumen. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 3(1), 53. https://doi.org/10.33603/jibm.v3i1.2086

Syarifah, E., & Karyaningsih, K. (2021). Pengaruh Online Customer Review dan Kepercayaan terhadap Minat Beli pada Marketplace Lazada. Economics and Digital Business Review, 2(2), 222–231. https://doi.org/10.37531/ecotal.v2i2.87

Wibisono, H., Eka Wijaya, K., & Andrean, F. (2021). Pengaruh Online Review dan Rating Terhadap Minat Beli pada Konsumen Pergi Kuliner Di Surabaya. Jurnal Hospitality Dan Manajemen Jasa, 9(1). http://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-perhotelan/article/view/11502

Wu, Y., & Pan, D. (2017). The Effect of Ambivalence Online Review on Consumer Purchasing Intention. 848–861. https://doi.org/10.4236/psych.2017.86055

Downloads

Published

2022-06-25

How to Cite

1.
Sari DMFP, Febriani PD. DETERMINANTS OF PURCHASE INTENTION PRODUK AVOSKIN BEAUTY DI BALI. j.imb [Internet]. 2022Jun.25 [cited 2025Jan.22];7(1):50-62. Available from: https://journal.undiknas.ac.id/index.php/manajemen/article/view/3385

Issue

Section

Articles