MENELISIK STRATEGI DAYA SAING DAN KETAHANAN USAHA DI TENGAH MARAKNYA TOKO MODERN

Authors

  • Luh Gede Putri Kusuma Pekerti Universitas Triatma Mulya

DOI:

https://doi.org/10.38043/jimb.v7i2.3836

Keywords:

Keunggulan Bersaing, Strategi Ketahanan Usaha, Analisis SWOT, Usaha Retail

Abstract

Menelisik strategi daya saing dan ketahanan usaha di tengah maraknya toko modern. Penelitian ini melibatkan pemilik usaha dan karyawan. Sampel yang ditunjuk untuk diwawancarai karena dianggap mengetahui, terlibat dalam proses operasional serta penyusunan strategi dalam rangka meningkatkan keuntungan/profit dan ketahanan usaha. Teknik analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah teknik analisis interaktif, dimana dalam model ini terdapat 4 tahap analisis, yaitu: pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor internal toko UD. Polos dilihat dari kekuatannya adalah harga yang murah, barang yang dijual lengkap dan melayani delivery order. Dilihat dari kelemahannya adalah pemasaran masih konvensional dari mulut ke mulut, transaksi dan catatan laporan keuangan masih konvensional. Faktor eksternal toko UD. Polos dilihat dari peluangnya adalah lokasi usaha yang strategis, tempat usaha yang luas dan menjalin hubungan yang baik dengan konsumen. Dilihat dari ancaman toko UD. Polos adalah munculnya pesaing-pesaing baru sejenis yang memiliki modal yang lebih besar dan produk yang dijual para pesaing lebih lengkap dan lebih murah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Jogjantari, M. S. (2015). Analisis Strategi Bersaing PT Asuransi Ramayana, Tbk Unit Syariah Dalam Menghadapi Asean Economic Community (AEC) 2015. Metrologia, 53(5), 1–116. Retrieved from https://doi.org/10.1590/s1809-98232013000400007

Komang, N., & Dewi, D. (2018). Perlindungan Hukum Tehadap Pasar Tradisional Di Era Liberalisasi Perdagangan. Jurnal Law Reform, 14(1), 1–14.

Kotler, Philip. 2009. Manajemen Pemasaran Jilid 1. Jakarta: PT Perhalindo. Jakarta.

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller, (2016). Marketing Managemen, 15th Edition, Pearson Education,Inc.

Kotler, Philip and Gary Amstrong. (2016). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 13.Jilid 1. Jakarta:Erlangga

Mudrajad, Kuncoro. (2005). Strategi Bagaimana Meraih Keunggulan Kompetitif. Jakarta: Erlangga

Murniasih, N. K. (2019). Strategi Daya Saing Di Industri Asuransi. Undiknas Graduate School.

Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 112 Tahun 2007 Tentang Penataan dan

Pembinaan Pasar Tradisional, Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern.

Pusdikardiana, I. G. K. A., & Sunariani, N. N. (2019). Menakar Competitive Strategic Lembaga Perkreditan Desa di Bali. Jurnal Manajemen Bisnis, 16(3), 82. Retrieved from https://doi.org/10.38043/jmb.v16i3.2234

Saputra, N., Prihandoko, D., & Hidayat, B. (2020). Collaborative Capability?: Memperkuat

Ketahanan UMKM Melewati Krisis Covid-19. Seminar Nasional Manajemen Dan Call

for Paper (SENIMA 5), 5(October), 1–8.

Sauser, B., Baldwin, C., Pourreza, S., Randall, W., & Nowicki, D. (2018). Resilience of smalland medium-sized enterprises as a correlation to community impact: an agent-based modeling approach. Natural Hazards, 90(1), 79–99. https://doi.org/10.1007/s11069- 017-3034-9

Sopiah dan Syihabudhin. 2008. Manajemen Bisnis Ritel. Edisi I. Yogyakarta: Penerbit ANDI.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, kualitatif dan R & D. Bandung:

Alfabeta. Metode Penelitian

Downloads

Published

2022-12-25

How to Cite

1.
Pekerti LGPK. MENELISIK STRATEGI DAYA SAING DAN KETAHANAN USAHA DI TENGAH MARAKNYA TOKO MODERN. j.imb [Internet]. 2022Dec.25 [cited 2025Jan.22];7(2):157-66. Available from: https://journal.undiknas.ac.id/index.php/manajemen/article/view/3836

Issue

Section

Articles