ALIRAN INFORMASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN PADA DINAS ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN BULELENG

Authors

  • Putu Suparna Universitas Pendidikan Nasional

DOI:

https://doi.org/10.38043/jids.v3i2.2178

Keywords:

Aliran Informasi, Gaya Kepemimpinan

Abstract

Penelitian ini berjudul Aliran Informasi dan Gaya Kepemimpinan pada Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Buleleng. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aliran informasi yang di terapkan di Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Buleleng dalam upaya mengkomunikasikan informasisertauntuk mengetahuiGaya Kepemimpinan yang di terapkan di Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Buleleng.Penelitian ini menggunakan pendekatan interpretatif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif. Peneliti memilih informan dalam penelitian ini adalah berdasarkan jabatan pada masing-masing bidangdiDinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Bulelenguntuk memenuhi data yang ada. Pemilihan informan dengan menggunakan metode Purposive Sampling. Sedangkan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan observasi.Hasil penelitian menunjukkan bahwaaliran informasi yang terjadi berjalan secara baik danefektif.Namun masih belum dapat dikatakan seluruhnya karena komunikasi yang terjadi masih belum seluruhnya terbuka,walaupun sebetulnya setiap orang punya hak dan bebas berkomunikasi sedangkan,gaya kepemimpinan yang terjadi pada Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Buleleng adalah gaya kepemimpinan semi-mutlak.   

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hartono M., Jogiyanto. 2005. Analisis dan desain: sistem informasi pendekatan terstruktur teori dan praktek aplikasi bisnis, Jakarta: Andi.

Hasan. I. 2002. Metodologi Penelitian dan Aplikasinya, Jakarta: Ghalia Indonesia.

Imam. Moejiono. 2002. Kepemimpinan dan Keorganisasian, Yogjakarta: UII Press.

Keith. Devis. 1996. Perilaku Dalam Organisasi, Jakarta: Erlangga.

Kartini. Kartono. 2008. Pemimpin dan Kepemimpinan, Jakarta: PT. Grafindo Persada.

Kriyantono. Rachmat. 2007. Riset Komunikasi, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Masmuh, Abdullah. 2010. Komunikasi Organisasi: Dalam Perspektif Teori dan Praktek. Malang: UMM Press.

Morissan. 2009. Teori Komunikasi Organisasi. Bogor: Ghalia Indonesia.

Muhammad. Arni. 2011. Komunikasi Organisasi, Jakarta: Bumi Aksara.

Pace, R. Wayne & Faules, Don F. 2013. Komunikasi Organisasi: strategi meningkatkan kinerja perusahaan, Terjemahan: Deddy Mulyana, MA., Ph.D., Bandung: Remaja Rosda Karya.

Sunyoto. Danang, & Burhanudin. 2015. Teori Perilaku Keorganisasian, Yogyakarta: CAPS (Center of Academic Publishing Service).

Thoha. Miftah. 2010. Kepemimpinan dalam Manajemen Suatu Pendekatan Prilaku, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Yulk. Gery. 2010. Kepemimpinan Dalam Organisasi, Jakarta: PT. Indeks.

Yusup. Pawit M. 2009, Ilmu Informasi, Komunikasi, dan Kepustakaan, Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Internet :

Andre Hardjana. 2012. Konsep Iklim Komunikasi. Diambil dari http://jurnal.uajy.ac.id/jik/files/2012/05/5-prof-AndreHardjana-179-231.pdf. di akses pada tanggal 10 April 2019.

Artikel Yanti Setianti. Budaya Organisasi dan Iklim Komunikasi. diambil dari http://komunikasi.unsoed.ac.id/sites/default/files/pdf. diakses pada tanggal 7 Juni 2019.

Ariyanto, Dede. 2009. Komunikasi Interpersonal. diambil dari www.model-komunikasi.html. diakses pada tanggal 12 Juni 2019.

Published

2019-08-01

How to Cite

1.
Suparna P. ALIRAN INFORMASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN PADA DINAS ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN BULELENG. JIDS [Internet]. 2019Aug.1 [cited 2024Nov.24];3(2):173-88. Available from: https://journal.undiknas.ac.id/index.php/fisip/article/view/2178

Issue

Section

Articles